Pengertian Osteoporosis

23:48


Pengertian osteoporosis adalah merupakan suatu penyakit yang ditandai dengan berkurangnya massa dan mineral tulang sehingga menyebabkan kondisi tulang menjadi rapuh, keropos dan mudah patah

Penyebab Osteoporosis menurut orang awam biasa diartikan tulang yang kekurangan kalsium, karena kalsium berperan dalam pembentukan tulang dan gigi, kontraksi dam relaksasi otot, fungsi syaraf, pengumpulan darah ,menjaga tekanan darah normal dan untuk fungsi kekebalan. Untuk orang yang berumur 50 tahun keatas kecukupan kalsiumnya berada di angka 800 mg.

Untuk mencapai kecukupan kalsium dapat diperoleh dari suplemen kalsium maupun sumber kalsium lainnya,  misalnya
  1.  Susu  meliputi susu kental manis, susu sapi, susu skim, susu skim bubuk,
  2. Ikan meliputi Ikan belut, gabus, kerang, telur ikan, teri segar, teri kering, udang kering, udang segar, rebon kering, dan ikan mujair
  3. Kacang – kacangan dan hasil olahan misal biji jambu mete, kacang hijau, kacang kedelai, tempe gembus, tempe kedelai murni, tahu, kembang tahu, kacang merah segar, kacang tanah.

Osteoporosis sebenarnya bisa dicegah sedini mungkin, dan berikut cara mencegah osteoporosis :
  1.  Membangun tulang yang baik selagi muda
  2. Berolah raga secara teratur khususnya latihan beban dan latihan penguatan otot
  3. Konsumsi kalsium seperti contoh diatas secara teratur atau konsumsi suplemen kalsium, khususnya kalsium yang mudah diserap tubuh (banyak terkandung dalam susu dan sayuran hijau)
  4. Untuk usia lanjut bila terlalu gemuk dianjurkan untuk mengkonsumsi susu skim tanpa lemak.
  5. Hindari bahan makanan yang banyak mengandung fosfor seperti terong, kacang kering, bayam, buncis.
  6. Konsumsi vitamin D dalam jumlah yang cukup dan berjemur di sinar matahari pagi.
  7.  Hindari kafein yang biasanya bersumber dari kopi
  8.  Secara teratur mengecek massa tulang melalui pemeriksaan berkala.

Share this with short URL: Get Short URLloading short url

Share this

Seorang blogger pemula yang masih belajar dalam menulis sebuah artikel yang menarik dan berkualitas untuk dibaca.


Artikel Menarik Lainnya

Next Article
Next Post
Previous Article
Previous Post
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

No comments

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *